[HARI HUTAN SEDUNIA]


Halo, Civitas Fisika Udayana!👋😊


Bagi sebagian orang mungkin memperingati Hari Hutan Sedunia adalah hal yang asing, hal itu dikarenakan Hari Hutan Sedunia baru diresmikan beberapa tahun belakangan ini.


Hari Hutan Sedunia adalah hari yang diadakan dengan tujuan untuk saling berbagi visi dan misi mengenai hal yang berkaitan dengan hutan dan pohon, perubahan iklim, dan strategi yang harus dilakukan.


Hari Hutan Sedunia diperingati pada tanggal 21 Maret ini. Berikut adalah informasi lengkap soal Hari Hutan Sedunia.


Sumber :

https://www.google.com/amp/s/amp.suara.com/news/2021/03/19/115034/hari-hutan-sedunia-21-maret-simak-sejarah-dan-makna-peringatannya


#KabinetGeloraPerubahan

#FisikaLebihBaik

#FisikaUdayana

#HariHutanSedunia