Chemistry Olympiad National Event (CYANIDE)



Olimpiade kimia merupakan suatu ajang perlombaan di bidang akademik yang memiliki 5 cabang lomba yaitu LKTI SMA/sederajat Nasional, Kompetisi Teori Tingkat SMA/sederajat, Essay Mahasiswa Tingkat Nasional, Poster Digital tingkat Nasional dan SIP Mahasiswa. 
Puncak acara Cyanide XXV diselenggarakan pada tanggal 18 - 19 September 2021 bertempat di Gedung FG A Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Udayana dan Zoom Meeting, dengan mengusung tema “Exploring the Valuable Potential on the Young Generation in Facing a New Era with the Chemistry”
Kegiatan ini bertujuan untuk Membangkitkan semangat belajar anak bangsa selama pandemi, meningkatkan minat insan muda terhadap ilmu kimia, serta menciptakan insan muda yang kreatif dan inovatif. Manfaat dari kegiatan ini diantaranya peserta mampu membangkitkan semangat belajar selama pandemi, mampu meningkatan minat terhadap ilmu kimia, serta mampu mengembangkan kreatif.

Berikut beberapa dokumentasi dari kegiatan ini:



#CyanideUdayanaXXV
#KabinetAKSI
#HIMAKIUNUD
#SatuIkatanSatuKebersamaan